Spesifikasi dan Review Axioo Picopad 7

Spesifikasi dan Review Axioo Picopad 7
Review Axioo Picopad 7 belum lama ini banyak dicari orang sejak diluncurkan produk tablet 3G dari Axio ini. Sesuai dengan namanya, tablet ini memiliki layar 7 inchi dengan resolusi 1024x600 piksel.

Munculnya axioo picopad 7 ini sebagai bukti dari salah satu produsen bahwa tablet 3G tidak selamanya memiliki harga yang mahal. Meskipun axioo picopad 7 ini sebuah tablet, ternyata bisa anda masukkan ke dalam saku celana anda karena bentuknya yang mungil. Jika membahas review axioo picopad 7 dari desainnya, sekilas mirip dengan produk Samsung galaxy tab 7 yang memiliki lengkungan bagian pojok dan juga material berbahan plastic menyelimuti bodi tablet ini.

Memang jika membahas review axioo picopad 7 jika dilihat dari desainnya akan sangat menarik, tetapi jika anda memiliki keinginan untuk membeli produk ini, sebaiknya anda ,emcari tahu terlebih dahulu mengenai keseluruhan fasilitas yang ditawarkan. Axioo picopad 7 tidak dibekali dengan koneksi internet yang berbasis seluler baik untuk GSM maupun CDMA/ gadget ini hanya tergantung pada jaringan WIFI.

Selain itu, jika anda memiliki hoby fotografi, sebaiknya anda memikirkan kembali dengan keputusan anda membeli tablet axioo picopad 7 karena menurut review axioo picopad 7 hanya menyertakan satu kamera di bagian depan. Resolusi maksimal hanya untuk VGA sehingga gambar yang akan dihasilkan pun belum memuaskan dan anda pun tidak dapat berharap banyak. Namun, bagi anda yang suka menonton film, axioo picopad 7 dapat menjadi alternative pilihan anda, karena gadget ini mampu memutar film dengan format full HD 1080p dengan codec AVI, WMV, MPEG, MPG, serta FLV.

Untuk lebih jelasnya, silahkan simak uraian Spesifikasi dan Review Axioo Picopad 7 berikut ini.
  • Jaringan : GSM Quadband, WCDMA Dual Band 850/2100MHz, WiFi 802.11 b/g/n
  • Dimensi : 199mm (L) x120mm (W) x12.3mm (H)
  • Chip : Boxchip A10 Cortex A8, 1.2GHz, GPU Mali400MP
  • Platform : Android 4.0.3 ICS
  • Kamera : depan 0,3MP, belakang 2MP
  • Storage : internal 8GB, slot Micro SD, RAM 1GB
  • Batere : Li-Po 3000mAh
  • Port : Micro USB dan HDMI
Demikian uraian yang dapat admin berikan mengenai spesifikasi dan review axioo picopad 7. Sebagai info tambahan, axioo picopad 7 ditawarkan dengan harga 1.599.000 rupiah. Cukup terjangkau bukan? Semoga bermanfaat.